Cara Routing OSPF Dengan Mikrotik


Routing OSPF Dengan Mikrotik


A.       Pengertian

Open Shortest Path First (OSPF) adalah sebuah protokol routing otomatis (Dynamic Routing) yang mampu menjaga, mengatur dan mendistribusikan informasi routing antar network mengikuti setiap perubahan jaringan secara dinamis. Pada OSPF dikenal sebuah istilah Autonomus System (AS) yaitu sebuah gabungan dari beberapa jaringan yang sifatnya routing dan memiliki kesamaan metode serta policy pengaturan network, yang semuanya dapat dikendalikan oleh network administrator. Dan memang kebanyakan fitur ini diguakan untuk management dalam skala jaringan yang sangat besar. Oleh karena itu untuk mempermudah penambahan informasi routing dan meminimalisir kesalahan distribusi informasi routing, maka OSPF bisa menjadi sebuah solusi.
OSPF termasuk di dalam kategori IGP (Interior Gateway Protocol) yang memiliki  kemapuan Link-State dan Alogaritma Djikstra yang jauh lebih efisien dibandingkan protokol IGP yang lain. Dalam operasinya OSPF menggunakan protokol sendiri yaitu protokol 89.



B. Alat dan bahan

    1. Dua buah router mikrotik atau lebih
2. Koneksi antar router (kabel straight untuk pc dengan router dan kabel cross untuk router dengan router)
3. PC untuk meremote router dan juga sebagai client



C. Topologi Jaringan
D. Tahap pelaksanaan(step by step)
1.       Buka winbox, lalu buat IP Address dengan cara IP > Address. Pada saat konfigurasi anda membuat 2 IP Address di masing-masing router dengan cara klik Add > Address 192.168.100.1/24 dan 10.10.10.1/24 > Interface ether2 untuk IP Address dan ether3 untuk jalur routing > OK.

Router 1

Router 2

2.       Langkah selanjutnya adalah konfigurasi routing OSPF. Klik Routing>OSPF>Interface all > ok.
                     

3.       Masuk tab Instances lalu tambahkan dan isi pada Router ID dengan IP jalur routing masing-masing.
Router 1

Router 2


4.       Masuk tab Networks lalu masukkan 2 IP yang sudah kita buat dan 1 IP Address router 2. Pertama klik Add > Network > Area Backbone > ok.



Router 1

Router 2


5.       Klik IP > Routes, secara otomatis akan muncul flag DAo.



Router 1

Router 2





6.       Selanjutnya adalah mengisi IP di PC Client.



IP PC client 1



IP PC Client 2

7.      Lalu lakukan PING Router 1 ke Router 2 atau sebaliknya.
       

PING router 1 ke router 2 di Winbox

PING PC Client 1 ke client 2 di CMD


PING router 2 ke router 1 di Winbox 

PING PC Client 2 ke client 1 di CMD




SEKIAN DAN TERIMA KASIH
SEMOGA BERMANFAAT




Share this

Related Posts

Previous
Next Post »